Tags
article
(13)
beauty
(45)
beauty care
(21)
beauty tricks
(21)
blog
(1)
computer
(20)
diet
(4)
disease
(2)
entertainment
(1)
health
(40)
health articles
(24)
internet
(17)
lectures
(1)
make-up
(20)
money
(1)
news
(9)
photography
(15)
school
(2)
technology
(25)
tips and tricks
(1)
Total Views
Jumat, 23 November 2012
Membuat efek pipi tirus
Membuat efek pipi tirus
Dengan sedikit trik make up, Anda
bisa menguruskan pipi yang
tembem atau wajah bulat agar bisa tampil lebih percaya diri.
Menguruskan
pipi
dengan trik make up ini memang hanya solusi sementara, tapi tentunya akan
sangat mendongkrak penampilan Anda.
Buat Anda yang ingin
menguruskan pipi atau membuat pipi tirus, silahkan dicoba tips make up berikut
ini:
Mata
Riasan mata bisa membuat wajah Anda terlihat lebih tirus. Kuncinya hanya membuat mata Anda terlihat besar, semakin besar dan luas make up mata, maka wajah Anda akan terlihat semakin kurus. Pastikan juga alis Anda sudah rapi dan terbentuk.
Riasan mata bisa membuat wajah Anda terlihat lebih tirus. Kuncinya hanya membuat mata Anda terlihat besar, semakin besar dan luas make up mata, maka wajah Anda akan terlihat semakin kurus. Pastikan juga alis Anda sudah rapi dan terbentuk.
Bibir
Disarankan buat Anda pemilik bibir kecil untuk membuat bibir tampak lebih tebal atau penuh. Bibir kecil akan menonjolkan pipi Anda yang tembem. Cara mengatasinya, gunakan lip gloss pada tengah bibir Anda dan jangan menggunakan lip liner, karena akan membuat bibir Anda nampak kecil.
Disarankan buat Anda pemilik bibir kecil untuk membuat bibir tampak lebih tebal atau penuh. Bibir kecil akan menonjolkan pipi Anda yang tembem. Cara mengatasinya, gunakan lip gloss pada tengah bibir Anda dan jangan menggunakan lip liner, karena akan membuat bibir Anda nampak kecil.
Pipi
Tandai sudut-sudut wajah Anda. Caranya dengan memberi tanda ‘titik tertinggi’ dari wajah Anda (pipi dan tulang alis). Lalu aplikasikan blush-on pada pipi di dalam titik yang telah Anda ditandai tersebut. Hasilnya, pipi Anda akan lebih tirus tanpa harus mengaplikasikan make up yang tebal.
Tandai sudut-sudut wajah Anda. Caranya dengan memberi tanda ‘titik tertinggi’ dari wajah Anda (pipi dan tulang alis). Lalu aplikasikan blush-on pada pipi di dalam titik yang telah Anda ditandai tersebut. Hasilnya, pipi Anda akan lebih tirus tanpa harus mengaplikasikan make up yang tebal.
Menguruskan pipi dengan trik di
atas memang gampang-gampang susah, jadi seringlah berlatih untuk mendapatkan
hasil pipi tirus seperti yang Anda inginkan.
(sumber : caradandan.com)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Popular Posts
-
Pas ngampus tadi bahasannya tentang ini, iseng-iseng Ol posting ajah. semoga bermanfaat. Unified Modeling Language (UML) ...
-
Dandan makeup mata kucing Mungkin anda pernah mendengar bahwa garis di pinggiran mata akan membuat mata anda terlihat lebih kecil. ...
-
Berbinar dengan Riasan Mata Warna Pastel Kompas.com | Chic | Selasa, 6 September 2011 | 12:19 WIB Mata yang sayu atau berkesa...
-
Adenya olia dapet tugas dari sekolahan buat nyari artikel tentang definisi peralatan Informasi dan Komunikasi. Iseng-iseng, olia coba ...
-
12 Makhluk Mitologi dengan Wajah Cantik Namun Kejam dan Mematikan ini dia makhluk-makhluk legenda (mitos) yang diklaim mempunyai wajah ...
About Me
- Olia Narcissa
- Aceh, Indonesia
- Pastinya, saya manusia.
0 comments:
Posting Komentar